• Tentang Kami
  • Kebijakan Privasi
  • Hubungi
  • SMA
    • Kelas 10
    • Kelas 11
    • Kelas 12

    Kelas 10

    • Matematika
    • Biologi
    • Kimia
    • Fisika
    • Bahasa Indonesia
    • Bahasa Inggris
    • Geografi
    • Ekonomi
    • Sosiologi
    • Sejarah
    • PAI
    • Penjasorkes
    • PKN

    Kelas 11

    • Matematika
    • Biologi
    • Kimia
    • Fisika
    • Bahasa Indonesia
    • Bahasa Inggris
    • Geografi
    • Ekonomi
    • Sosiologi
    • Sejarah
    • PAI
    • Penjasorkes
    • PKN

    Kelas 12

    • Matematika
    • Biologi
    • Kimia
    • Fisika
    • Bahasa Indonesia
    • Bahasa Inggris
    • Geografi
    • Ekonomi
    • Sosiologi
    • Sejarah
    • PAI
    • Penjasorkes
    • PKN
  • SMK
  • Kuliah & Umum
    • Seleksi Masuk
    • Seputar Kuliah
    • Info Beasiswa
    • Pengetahuan Umum
No Result
View All Result
Sma Studioliterasi
No Result
View All Result
Home Pengetahuan Umum

Cara Membuat Banner dengan Menggunakan Corel Draw

dwiyankurniawan by dwiyankurniawan
Agustus 8, 2022
in Pengetahuan Umum
0
Cara membuat banner menggunakan corel draw
0
SHARES
708
VIEWS
Bagikan ke FacebookBagikan ke Twitter

Kamu tentu sangat familiar dengan banner. Yap! Banner atau spanduk adalah salah satu media cetak yang bertujuan mempromosikan suatu produk, event, atau informasi yang bersifat non-personal. Cara membuat banner pun bisa dilakukan dengan berbagai metode sesuai kebutuhan.

Artikel Terkait

Kenali Perbedaan CPNS dan PPPK yang Wajib Kalian Ketahui

Pengertian MPLS, Tujuan, dan Aturan Pelaksanaannya

8 Cara Belajar Efektif: Yuk, Mulai Kebiasaan Kerja Cerdas

Cara Menggunakan Kuota Belajar Kemendikbud dan Provider

Bagaimana dengan web banner? Apakah keduanya sama? Secara prinsip keduanya memiliki fungsi yang sama, yaitu memperkenalkan suatu produk atau jasa, namun berbeda platform, ukuran dan media placement-nya.

Di artikel kali ini, kami akan fokus membahas tentang cara membuat banner dengan memanfaatkan software Corel Draw. Tapi sebelum mulai membuat banner, kamu perlu mengetahui dulu fungsi banner.

Apa fungsi banner?

  1. Media Promosi
    Ketika suatu penyelenggara acara ingin membuat acaranya berjalan dengan ramai dan meriah, maka diperlukan alat untuk mempromosikan event tersebut. Salah satunya adalah dengan banner.
  2. Ditinjau dari penempatan media, banner sangat cocok karena ditinjau dari media placement-nya yaitu dipasang di lokasi-lokasi yang strategis, antara lain: Persimpangan jalan, daerah lampu lalu lintas dan tikungan. Begitu pula dengan jenis X-Banner (stand banner) yang biasa kita lihat di kedai makanan, puskesmas, kantor pemerintahan, dll.
  3. Media Informasi
    Suatu informasi memang selayaknya harus tersampaikan dengan baik. Salah satu cara agar hal tersebut tercapai adalah dengan menempatkan informasi pada tempat yang berpotensi akan disimak oleh banyak orang/audiens. Banner adalah media yang selalu menjadi pilihan yang tak boleh ketinggalan. Banyak sekali pesan-pesan atau informasi yang ditujukan kepada masyarakat melalui banner dan seringkali kita lihat, seperti informasi lalu lintas, kampanye, acara, peringatan, himbauan, dll. 

Setelah memahami fungsi banner, mari kita simak ke proses membuat banner, mulai dari konsep & tema sampai alur teknisnya (cara membuat banner). Dalam membuat banner, yang pertama kamu harus tahu adalah untuk keperluan apa banner tersebut.

Hal ini menentukan akan seperti apa visual desain nantinya. Desain visual banner akan berbeda tergantung dari temanya. Banner acara keagamaan tentu akan berbeda dengan tema acara pertunjukan musik. Elemen visual yang cukup mempengaruhi tema adalah jenis font, dengan font yang tepat maka akan tercipta desain yang baik dan serasi. Mari kita simak beberapa contoh perbedaan tema dari setiap banner/spanduk di bawah ini :

Artikel Terkait

  • Mengenal Makanan Haram dalam Islam Beserta Contohnya
    by Siti Haliza (Studio Literasi) on Januari 26, 2023 at 10:52 am

    Kawan Literasi tentunya sudah paham, bahwa dalam ajaran Islam tidak semua jenis makanan diperbolehkan untuk dikonsumsi. Ada tuntunan tentang hukum halal dan haramnya sebuah makanan yang kita konsumsi. Lantas, apa saja yang termasuk makanan haram dan apa pula bahayanya? Temukan jawabannya pada artikel berikut ini, yuk! Makanan Haram dalam Islam Makan haram dalam Islam perlu Artikel <strong>Mengenal Makanan Haram dalam Islam Beserta Contohnya</strong> pertama kali tampil pada Studio Literasi.

  • Mengenal Peninggalan Kerajaan Ternate Paling Terkenal
    by Siti Haliza (Museum Nusantara – Info Wisata Sejarah Indonesia) on Januari 24, 2023 at 2:31 pm

    Indonesia memiliki banyak sekali peninggalan bersejarah. Beberapa peninggalan berasal dari zaman kerajaan, tidak terkecuali Kerajaan Ternate. Museum Nusantara kali ini akan membahas tentang beberapa peninggalan Kerajaan Ternate yang paling terkenal. Simak informasi selengkapnya di bawah ini! Sejarah Singkat Kerajaan Ternate Kerajaan Ternate adalah salah satu kerajaan Islam tertua yang berdiri sejak abad ke-13 di Indonesia. The post <strong>Mengenal Peninggalan Kerajaan Ternate Paling Terkenal</strong> appeared first on Museum Nusantara - Info Wisata Sejarah Indonesia.

  • Pengertian Besaran Pokok & Jenis-jenisnya dalam Fisika
    by Siti Haliza (Studio Literasi) on Januari 16, 2023 at 7:57 am

    Dalam melakukan pengukuran  fisika, kita terlebih dahulu harus paham mengenai konsep besaran dan satuan. Besaran sendiri berdasarkan satuannya terbagi menjadi besaran pokok dan besaran turunan. Pada pembahasan kali ini, Studio Literasi akan membahas besaran pokok. Mari kita simak artikel berikut! Besaran, Satuan, dan Dimensi dalam Fisika Sebelum memulai ke pembahasan mengenai besaran pokok, ada baiknya Artikel <strong>Pengertian Besaran Pokok & Jenis-jenisnya dalam Fisika</strong> pertama kali tampil pada Studio Literasi.

  • Kenali Sejarah & Properti Tari Topeng Cirebon yang Melegenda
    by Siti Haliza (Museum Nusantara – Info Wisata Sejarah Indonesia) on Januari 13, 2023 at 6:00 am

    Indonesia memiliki banyak sekali tari tradisional. Beberapa diantaranya bahkan masih dipertunjukkan sampai saat ini. Salah satunya adalah tari topeng Cirebon. Pada kesempatan kali ini, Museum Nusantara akan membahas tentang sejarah dan properti tari topeng Cirebon. Simak penjelasan selengkapnya di bawah ini! Sejarah Tari Topeng Cirebon Tari topeng Cirebon merupakan salah satu tarian tradisional yang berasal The post <strong>Kenali Sejarah & Properti Tari Topeng Cirebon yang Melegenda</strong> appeared first on Museum Nusantara - Info Wisata Sejarah Indonesia.

Contoh banner event
Contoh banner event, Gambar dari SMK BHK
Contoh banner ucapan
Contoh banner ucapan, Gambar dari Website Pemkota Pekalongan
Contoh banner travelling
Contoh banner travelling, Gambar dari Informa
Contoh banner promosi
Contoh banner promosi, Gambar dari City Mall

Cara Membuat Banner

Lihat kan perbedaan dari tema desain-desain diatas? Nah, mari kita lanjutkan ke proses teknis pembuatan desainnya melalui software Corel Draw. Bagi kamu yang familiar dengan software selain Corel Draw seperti Adobe Illustrator, dll, jangan khawatir karena secara prinsip teknis tidak jauh berbeda. Langsung saja kita simak di bawah ini.

Pertama bukalah aplikasi Corel Draw. Versi yang digunakan bisa menggunakan versi apa saja, namun tentunya akan sangat bagus bila menggunakan versi terbaru. 

Buka software Corel Draw

Kemudian buatlah ukuran banner sesuai kebutuhan, kali ini kita buat contoh dengan ukuran 300×100 cm dan dengan tema berisi informasi untuk kursus desain grafis. Ada baiknya atur warna dokumen ke dalam format CMYK, mengingat desain ini nantinya akan dicetak.

Kemudian mulailah untuk membuat bentuk layout background dengan tema modern, teknologi dan artistik. Kamu dapat mulai membuatnya dengan “Rectangle Tool”.

Kita akan mencoba untuk menggunakan bentuk elemen diagonal untuk memberikan kesan teknologi dan modern, seperti contoh di bawah ini.

Dan jangan lupa untuk memadukannya dengan warna yang modern pula, kombinasi warna yang sederhana sangat membantu agar informasi yang akan disampaikan lebih tepat sasaran.

Setelah menentukan background, selanjutnya masukkan informasi yang singkat padat dan mudah dibaca. Ini akan membantu audiens cepat memahami hanya dengan melihat sekilas. Hindari penggunaan jenis font yang sulit dibaca dan ukuran yang terlalu kecil. Tonjolkan informasi yang paling menarik dari bannermu, misal harga, promo, hadirilah, gratis, dsb.

Setelah desain sudah final, export ke dalam format JPG dengan setting warna RGB untuk keperluan laporan kepada klien (jika ada), untuk keperluan cetak kamu dapat export file ke format JPG atau PDF. Usahakan untuk meng-convert font agar aman dan tidak terjadi missing font. 

Setelah desain tercetak dengan benar dan rapi, maka siap untuk dipublikasikan kepada audiens. Untuk media placement seperti yang sudah kita bahas di atas, penempatan terbaika dalah di lokasi yang berpotensi dilalui banyak orang seperti Persimpangan jalan, daerah lampu lalu lintas dan tikungan. 

Demikianlah pembahasan tentang cara membuat banner. Desain visual yang bagus akan membuat orang-orang lebih nyaman dan tertarik untuk membacanya. Jadi, sudah siap mendesain bannermu sendiri?
Selamat berkarya!

Baca Juga : Tips Membuat Poster

Next Post
Cara Membuat Brosur, Leaflet, dan Pamflet

Cara Membuat Brosur, Leaflet dan Pamflet

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Artikel Terpopuler

dialog agreement and disagreement
Kelas 10 Bahasa Indonesia

Pengertian Agreement and Disagreement, Fungsi, & Contoh

by Siti Haliza
Januari 19, 2023
0

Read more

Pengertian Agreement and Disagreement, Fungsi, & Contoh

Kumpulan Contoh Essay Beasiswa yang Bisa Dijadikan Acuan

Apa itu Beasiswa, Manfaat,  & Berbagai Jenisnya

Definisi & Faktor Pembentuk Integrasi Nasional – Materi PKN

Faktor Pembentuk Kepribadian Menurut Ilmu Sosiologi

Mengenal 4 Jenis Jurnal Khusus yang Wajib Kamu Ketahui

Daftarkan emailmu, ikuti terus artikel terbaru kami

Belajar online kapan saja dan dimana saja.

Hubungi Kami

sma.studioliterasi.com adalah bagian dari media Storylabs.id. Ingin bekerjasama dengan tim kami untuk mempromosikan brand/event Anda? Hubungi kami sekarang juga!

[email protected]

copyright © sma.studioliterasi.com

  • Disclaimer
  • Syarat dan Ketentuan
No Result
View All Result
  • SMA
    • Kelas 10
      • Kelas 10 Bahasa Indonesia
      • Kelas 10 matematika
      • Kelas 10 Ekonomi
      • Kelas 10 Sejarah
      • Kelas 10 Geografi
      • Kelas 10 PKn
      • Kelas 10 Sosiologi
      • Kelas 10 Kimia
      • Kelas 10 Fisika
      • Kelas 10 PAI
      • Kelas 10 Penjasorker
      • Kelas 10 Bahasa Inggris
      • Kelas 10 Biologi
    • Kelas 11
      • Kelas 11 Bahasa Indonesia
      • Kelas 11 Bahasa Inggris
      • Kelas 11 Biologi
      • Kelas 11 Ekonomi
      • Kelas 11 Fisika
      • Kelas 11 Geografi
      • Kelas 11 Kimia
      • Kelas 11 Matematika
      • Kelas 11 PAI
      • Kelas 11 PKN
      • kelas 11 Sejarah
      • Kelas 11 Penjasorkes
      • Kelas 11 Sosiologi
    • Kelas 12
      • Kelas 12 Bahasa Indonesia
      • Kelas 12 Bahasa Inggris
      • Kelas 12 Biologi
      • Kelas 12 Ekonomi
      • Kelas 12 Fisika
      • Kelas 12 Geografi
      • Kelas 12 Kimia
      • Kelas 12 Matematika
      • Kelas 12 PAI
      • Kelas 12 Penjasorkes
      • Kelas 12 PKN
      • Kelas 12 Sejarah
      • Kelas 12 Sosiologi
  • SMK
    • TKJ
    • Multimedia
    • Tata Boga
  • KAMPUS IMPIAN
    • Seleksi Masuk
    • Seputar Kuliah
    • Info Beasiswa

copyright ©2023 sma.studioliterasi.com