Kelas 11 Biologi

  1. Kelas 11 Biologi
Kawan literasi, apa sih reaksi kalian ketika menonton film hantu atau misteri? Mungkin beberapa dari kalian ada yang merasa takut, deg-degan, atau sesederhana bulu kuduk ikut merinding. Nah, hal ini wajar lho, guys! Itu tandanya kalian masih mempunyai reaksi normal terhadap suatu peristiwa. Dengan kata lain, sistem saraf kalian masih bisa merespon kejadian apapun dengan […]
  1. Kelas 11 Biologi
Halo Sobat Stulit! Pernahkah kamu penasaran tubuh kita terbentuk dari apa? Yep, pada dasarnya, seluruh anggota tubuh kita mulai dari kulit, daging, mata, organ tubuh, sampai tulang terbentuk dari protein. Sintesis protein adalah istilah untuk menyebut proses pembentukan tersebut. Tapi secara biologis, apa sih pengertian sintesis protein? Bagaimana proses sintesis protein dari awal sampai akhir? […]
  1. Kelas 11 Biologi
Pada pembahasan materi Biologi kali ini, kita akan membahas seputar otot. Kelainan pada otot adalah sebuah istilah medis untuk menyebut beberapa kondisi gangguan pada otot manusia. Kelainan pada otot manusia memiliki istilah lain dalam medis, yaitu miopati. Beberapa kelainan otot yang sering terjadi, seperti kram pada kaki, tangan, leher, terkilir dan lain sebagainya.  Akibat kelainan […]
  1. Kelas 11 Biologi
Tumbuhan memiliki sel-sel yang membuatnya bertambah tinggi dan besar. Sel-sel tersebut akan berkumpul kemudian membentuk jaringan tumbuhan jika mempunyai bentuk, fungsi, serta struktur yang sama. Sebenarnya ada berapa sih jaringan tumbuhan itu? Lalu bagaimana fungsinya? Nah, ayo kita bahas bersama-sama materi jaringan tumbuhan melalui artikel di bawah ini. Check this out!. Ciri-Ciri Jaringan Tumbuhan Pertumbuhannya […]
  1. Kelas 11 Biologi
Kesehatan tubuh adalah salah satu hal krusial yang harus senantiasa kita perhatikan setiap waktu. Terserang penyakit karena lemahnya imunitas akan menghambat produktivitas seseorang. Padahal, para ahli telah memaparkan berbagai cara meningkatkan daya tahan tubuh sehingga tubuh tidak mudah sakit. Mulai dari cara alami sampai cara-cara tertentu yang hanya dapat dilakukan dibawah pengawasan profesional. Bagaimana cara […]
  1. Kelas 11 Biologi
Manusia dapat berkembang biak karena tubuhnya memiliki struktur organ dan sistem reproduksi internal dan eksternal yang memiliki fungsinya masing-masing. Simak penjelasan berikut ini untuk memahami lebih lanjut mengenai sistem reproduksi manusia, mulai dari pengertian hingga organ-organ penyusun sistem reproduksi manusia. Pengertian Sistem Reproduksi Manusia Sistem reproduksi manusia adalah sistem organ yang berfungsi untuk memproduksi dan […]

ARTIKEL TERBARU

Saat belajar ilmu pengetahuan di sekolah pasti kalian pernah mempelajari sejarah dan materi diplomatik, bukan? Nah, tentunya kalian tidak asing lagi dengan berbagai materi konferensi-konferensi terkenal. Yap, salah satunya adalah Konferensi Asia Afrika (KAA).  Pertemuan besar ini tentu tanpa adanya tujuan,lho guys. Pelaksanaan ini tentu membawa hasil dan pengaruh yang besar terhadap perubahan dan stabilitas […]
Indonesia merupakan bangsa yang besar dengan berbagai macam suku, ras, agama dari Sabang sampai Merauke. Bangsa lain juga mengenal Indonesia sebagai negara maritim atau kepulauan yang memiliki sumber daya alam yang melimpah. Tak hanya itu, berbagai flora dan fauna endemik telah menjadi ciri khas dari wilayah tertentu, telah melengkapi kekayaan alam bangsa kita. Dari besarnya sebuah […]

Trending

Salah satu cara untuk meningkatkan tingkat perekonomian suatu negara adalah dengan mendirikan badan usaha. Suatu negara dapat dikatakan maju apabila tingkat kesejahteraan masyarakat tinggi. Hal ini tentunya tidak kalah jauh dengan taraf ekonomi dan sosial yang baik. Pendekatan yang nyata untuk mewujudkannya adalah dengan melihat bagaimana perkembangan bahan usaha tersebut.  Kawan literasi, asal kalian tahu […]
Berbicara mengenai fenomena alam. Salah satu fenomena yang indah untuk kita lihat adalah pelangi. Wah, sekarang kan lagi musim penghujan tuh, pasti kalian sering banget melihat pelangi setelah hujan reda? Mungkin dari kalian bertanya-tanya, bagaimana proses terjadinya pelangi? Apa yang membuat warnanya beragam dan terlihat indah di angkasa?  Nah, kalian nggak salah untuk membuka situs […]
Pasca kemerdekaan Indonesia, Indonesia tidak sepenuhnya merdeka, lho. Masih ada upaya-upaya Belanda ingin menjajah dan menduduki negara Indonesia. Maka dari itu, para pemuda Indonesia tidak ingin hal tersebut terjadi. Sehingga, terbentuklah Konferensi Meja Bundar (KMB) atau dalam bahasa Belanda disebut dengan Nederlands-Indonesische ronde tafel conferentie. Pada kesempatan kali ini, kita akan membahas lebih lanjut konferensi […]
Awal mula munculnya bank sentral adalah pembangunan sebuah firma pada tahun 1690, saat itu kerajaan Inggris ingin membangun infrastruktur yang kuat untuk armada laut. Nah, tapi nyatanya tidak semudah itu lho guys. Pemerintahan Inggris tidak mempunyai pendanaan yang memadai untuk membangunnya. Selanjutnya, muncullah gagasan William Paterson yang kemudian direalisasikan oleh Charles Montagu yaitu membentuk sebuah […]